Jangankan untuk konser, lanjut H Wahid, untuk event sepak bola kecil-kecilan pun dirinya kurang sepakat. Namun Kota Tasikmalaya tidak memiliki lapangan pendamping representatif yang bisa menjadi alternatif. “Karena idealnya stadion itu untuk event-event besar yang sifatnya resmi, bersifat sakral,” katanya.
Sebagaimana diketahui, band Radja akan tampil di Tasikmalaya pada 3 Agustus 2024. Konser musik tersebut rencananya dilaksanakan di Stadion Wiradadaha.(rga)