Sebagaimana ketentuan program, para peserta akan mengikuti pelatihan dengan hitungan 184 jam pelajaran. Diperkirakan program tersebut akan memakan waktu kurang lebih satu sampai 2 bulan. “Kemungkinan satu setengah bilan baru bisa selesai,” katanya.
Setelah pelatihan selesai, mereka tidak dilepas begitu saja untuk bekerja atau berwirausaha. Para peserta akan mengikuti orientasi di LPK tersebut guna pematangan kemampuan. “Jadi ada proses magang juga,” imbuhnya.(rga)