Dinsos Kabupaten Tasikmalaya Klaim Angka Stunting Turun

angka stanting
Kepala Dinsos PPKBP3A Kabupaten Tasikmalaya Opan Sopian menjelaskan terkait penurunan angka stunting, Senin, 6 Mei 2024. (Fitriah Widayanti/Radartasik.id)
0 Komentar

”Makanya kita lagi gencar sekarang sosialisasi kemudian penguatan kapasitas di PLKB,” ungkapnya.

Adapun penyebarannya Kecamatan Cigalontang hingga saat ini masih menempati posisi teratas dengan angka tertinggi di Kabupaten Tasikmalaya.

”Kalau penyebarannya kita lihat tertinggi masih Cigalontang. Desanya juga berpengaruh. Karena banyak desa jadi angkanya juga banyak. Jadi kalau angka stunting itu secara kecamatan turun, cuma karena jumlah desa variatif, maka jumlah desa yang lebih banyak itu otomatis banyak. Tapi secara prevalensinya turun,” ungkapnya. (Fitriah Widayanti)

0 Komentar