Karakteristik figur bakal calon kepala daerah itu, mudah ditemukan di Tasikmalaya. Dia juga memberikan isyarat bahwa mereka berada di tengah-tengah masyarakat dan pemerintahan saat ini.
“Insyaallah figur-figur tersebut juga ada di Tasikmalaya. Pengalaman-pengalaman manajem-nya harus diperhitungkan. Saya yakin dari bawah barangkali juga kelihatan pengalaman-pengalaman dia berorganisasi misalkan, ketika dia mahasiswanya dulu, itu juga sangat menentukan,” kata Agus menjelaskan. (m12h/Ayu)
Kunjungi juga Radartasik.id di Google News dan Tiktok