Depresi, Korban Judi Online Berbondong-Bondong Berobat ke Pondok Pesantren di Ciamis

Depresi
Beberapa orang datang ke pondok pesantren Nurul Fordaus untuk konsultasi atau pun berobat akibat judi online. (Fatkhur Rizqi/radartasik.id)
0 Komentar

Menurutnya rata-rata gangguan jiwa yang ditimbulkan oleh judi online atau judi slot atau pasien mengalami anxiety, depresi, bipolar, skizofrenia, dan gangguan jiwa lainnya. Ada juga yang kemudian menjadi troublemaker di keluarga seperti pinjam uang tapi tidak bayar, melakukan penggelapan dan tindakan buruk lainnya demi judi slot.

“Karena judi slot ini termasuk narkotika elektronik atau cyber drugs. Karena bisa mengakibatkan merusak lima bagian otak seperti dopamin, toksoid, serotonin, sistem otak lindik, dan neokorteks. Oleh karenanya untuk menyembuhkan kecanduan judi online ini relatif sulit dibandingkan kecanduan narkoba, biasa untuk rehabilitasi tujuh bulanan,” paparnya. (Fatkhur Rizqi)

Baca berita dan artikel lainnya di google news

0 Komentar