Mantan Asisten Robert De Niro Menangkan Gugatan Kasus Diskriminasi Gender dan Berhak Atas Ganti Rugi Sebesar 1,2 Juta Dollar

Mantan Asisten Robert De Niro
Robert De Niro di BAFTA Awards 2020 (Instagram/@robertdenirodaily)
0 Komentar

Ia mengaku mengalami pelecehan seksual dan diskriminasi gender selama bertahun-tahun bekerja di perusahaan yang didirikan oleh aktor berusia 80 tahun itu.

Diketahui, Robinson telah bekerja di Canal Productions sejak tahun 2008 sebagai Vice President of Production dan Finance.

Dengan posisinya tersebut memungkinkan ia untuk menyetujui pengeluaran besar tanpa persetujuan.

Baca Juga:Jadwal Acara SCTV Jumat 10 November 2023: Sinetron Dia Yang Kau Pilih, Bidadari Surgamu dan Takdir Cinta Yang Kupilih Hari Ini Tidak Tayang!Jadwal Acara Indosiar Jumat 10 November 2023: Saksikan Konser Kick Off Pesta Bola Dunia dan Siaran Langsung Piala Dunia U-17 Indonesia vs Ekuador

Pada April 2019, ia tiba-tiba keluar dari perusahaan dan beberapa bulan kemudian digugat ke pengadilan oleh pihak Canal Productions. (*)

Baca berita dan artikel radartasik.id lainnya di Google News

0 Komentar