MasterChef Indonesia Season 11 kali ini menginjak babak Top 10 dimana sebelumnya di hari Sabtu, 21 Oktober 2023 ada dua kontestan yang tereliminasi yaitu Usman dan Jeff.
Sinetron unggulan RCTI yang akan tayang diantaranya ada Jangan Bercerai Bunda yang menjadi salah satu sinetron unggulan RCTI yang dibintangi artis kawakan Revalina S. Temat.
Jangan Bercerai Bunda akan hadir pukul 21.30 WIB setelah sinetron Cinta Tanpa Karena yang dibintangi Amanda Manopo.
Baca Juga:Lirik Lagu Bodoh, Single Terbaru Anggis Devaki Pasca Lulus dari Indonesian Idol XII, Bercerita Tentang Seseorang yang Dibodohi Namun Terlanjur SayangRundown Acara Hari Ke-3 Closing Ceremony Pagelaran Kreasi Priangan Timur dan Puspa Kriya 2023 Tasikmalaya, Ada Guest Star Fatin Shidqia
Jadwal Acara RCTI Minggu 22 Oktober 2023
Berikut jadwal acara RCTI Minggu, 22 Oktober 2023 melansir laman resmi MNC Vision (www.mncvision.id):
01:15 Preman Pensiun S3
02:00 Preman Pensiun S3
03:00 Kultum
03:15 Preman Pensiun S3
04:00 Seputar iNews Pagi (L)
04:30 Mujizat Itu Nyata
05:00 Go Spot
07:30 Rudi & Sahabat
08:00 Kiko
08:30 Doraemon Spesial
09:00 Doraemon Series
09:30 Ninja Hattori S2
10:00 Seputar iNews Siang (L)
10:30 Trending Banget Loh (TBL)
11:45 Barista
12:45 Tamu Tak Di Undang
14:30 Ada Dua Cinta
16:00 MasterChef Indonesia S11
20:00 Cinta Tanpa Karena
21:30 Jangan Bercerai Bunda
23:15 Kompleks Pengabdi Istri
Itulah jadwal tayang program acara RCTI Minggu, 22 Oktober 2023, menghadirkan program-program unggulan diantaranya MasterChef Indonesia Season 11 dan program masak Rudi dan Sahabat.
Jadwal acara RCTI tersebut sewaktu-waktu bisa saja mengalami perubahan dengan atau tanpa ada pemberitahuan.
Untuk informasi dan berita terkini lainnya bisa di akses melalui google news radartasik.id.***