Pengurus Cabor di Kota Tasik Kukuh Ingin Ketua KONI Segera Diganti

pengurus cabor
Para pengurus cabor di Kota Tasikmalaya berkumpul. (foto: IST)
0 Komentar

Ketua Cabor Olahraga Berkuda itu menambahkan, saat ini masih ada pengurus KONI yang tidak ingin atau tidak menghendaki adanya perubahan atau pergantian kepengurusan.

Pihaknya beranggapan sudah tidak lagi peduli dan tidak menghendaki adanya perbaikan serta perubahan dalam tata kelola organisasi keolahraagaan di Kota Tasikmalaya menuju ke arah yang lebih baik.

Hal itu, lanjut pria dengan sapaan akrab Dadul, memicu kecurigaan dan tanda tanya besar.

Baca Juga:Disperindag Ingin Retribusi Tera Masuk di Raperda untuk Menambah Sumber PADAncang-Ancang Pemilihan Kepala Daerah 2024, Pemkab Ciamis Anggarkan Biaya Segini!

“Ada apa? Masih mempertahankan status quo, bahwa apapun hasil dari rapat pleno yang dilaksanakan oleh Pengurus KONI hari Senin besok, kami akan tetap melakukan konsolidasi dan pertemuan untuk menindaklanjuti rencana Musorkotlub,” jelas dia. (igi)

Baca berita dan artikel lainnya di Google News

0 Komentar