Filipina Bikin Simpel Pemberangkatan Ribuan Jemaah Haji

Filipina
Suasana di Tanah Suci Makkah Arab Saudi pada Minggu 4 Juni 2023. (Haramain / Twitter)
0 Komentar

”Mudah-mudahan ini akan menjadi awal dari operasi haji yang sangat sistematis bagi Filipina,” ujar Yusoph J Mando dalam pernyataan yang dibagikan dengan Arab News pada hari Minggu.

Presiden Filipina Ferdinand Marcos Jr atau yang dikenal Bongbong Marcos, melalui pesan khusus yang disampaikan oleh asisten khususnya, Anton Lagdameo, dalam sebuah upacara pelepasan di Manila, mengatakan bahwa para jemaah hajinya akan menjadi duta perdamaian dan persatuan negara Filipina dengan negara-negara lain.

”Semoga cerita perjalanan Anda menginspirasi dan menjembatani kesenjangan, meningkatkan pemahaman dan persatuan di tengah keragaman kita, serta mempromosikan masyarakat yang lebih damai dan harmonis,” ucapnya. (*)

0 Komentar