4 Kekurangan Samsung Galaxy M53 5G, HP Rasa Flagship yang Tidak Tahan Air dan Debu

Kekurangan Samsung Galaxy M53 5G
Samsung Galaxy M53 5G (Instagram: @achadinhoeaqui)
0 Komentar

  1. Tidak Mendukung 3,5mm Audio Jack

Smartphone ini tidak memiliki audio jack sebagai aksesoris tambahan saat pembelian. Oleh sebab itu, konsumen harus membeli earphone tanpa kabel jika ingin menikmati audio perangkat ini.

Spesifikasi Samsung M53 5G

Jaringan: GSM / HSPA / LTE / 5G

Berat: 176 g

Layar: Super AMOLED Plus, 6,7 inci, resolusi Full HD+, refresh rate 120Hz

Prosesor: MediaTek MT6877 Dimensity 900

CPU: Octa-core (2×2.4 GHz Cortex-A78 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)

GPU: Mali-G68 MC4

Software: Android 12, bisa diupgrade ke Android 13, One UI 5.1

Memori: RAM 8GB, RAM Plus 8GB

Penyimpanan: 256GB storage, kartu microSD hingga 1TB

Kamera Utama: Quad-camera 108MP, ultrawide 8MP, depth 2MP, dan macro 2MP

Kamera Depan: 32MP

Baterai: 5000 mAh, fast charging 25W

Harga: Rp6.299.000 di laman Samsung.com (*)

0 Komentar