Pasalnya dia membutuhkan kader dengan mental yang hebat di Pemilu 2024 nanti. Pihaknya tidak ingin kader hanya iseng-iseng atau sekadar cari peruntungan saja. “Bahasanya siap berkompetisi dan siap menang,” katanya.
Selain mental, pihaknya juga ingin kader yang maju memiliki visi dan misi yang hebat. Karena pada dasarnya keberadaan PAN di Kota Tasikmalaya ingin memberikan manfaat kepada masyarakat. “Jadi kita distribusikan juga apa yang menjadi platform kami kepada para bacaleg,” imbuhnya.(rga)
[/membersonly]
Belum berlangganan Epaper? Silakan klik Daftar!