Tak Ada Pemberdayaan untuk Warga Kurang Mampu

Proyek Puskesmas Bungursari
Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) Kota Tasikmalaya, Hendra Budiman. (Dok. Radartasik.id)
0 Komentar

Selain itu ada juga pembinaan kepada masyarakat yang sudah mengalami graduasi dari Bansos PKH. Dengan harapan usaha mereka berkembang dan tidak kembali jadi penerima bansos PKH. ”Tapi memang pemberdayaan kepada warga miskin secara langsung belum ada,” katanya.

Kabid Pemberdayaan Sosial Dinas Sosial Kota Tasikmalaya Andis Salahudin menambahkan bahwa pihaknya baru bisa sebatas melakukan pembinaan kepada lembaga-lembaga pemberdayaan. Belum bisa secara langsung melakukan pemberdayaan kepada masyarakat miskin. ”Pembinaan seperti ke yayasan panti asuhan, atau lembaga-lembaga lainnya,” ucapnya.

Diakuinya bahwa memang perlu ada pemberdayaan kepada masyarakat miskin. Supaya mereka bisa berkarya baik sebagai pekerja maupun pelaku usaha. ”Tapi kalau anggarannya minim ya susah juga,” ujarnya. (*/)

[/membersonly]

Belum berlangganan Epaper? Silakan klik Daftar!

Laman:

1 2
0 Komentar