Cihideung Steril, PKL Minta Jaminan

Cihideung Steril, PKL Minta Jaminan
JELASKAN. Kasatpol PP Kota Tasikmalaya H Iwan Kurniawan saat menjelaskan rencana penataan ke warga di Jalan Cihideung, Rabu (27/7/2022). Foto: Firgiawan/ Radar Tasikmalaya
0 Komentar

Alhasil, melalui Satpol PP keinginan mereka terjembatani. Pengurus pedagang setempat merestui untuk berjualan sama-sama selagi proyek Cihideung masih digarap.

“Hanya saja, nanti kalau pedestrian proyeknya sudah beres kita harus kembali ke sana. Kita komitmen tidak akan menambah lagi jumlah anggota, dimana saat ini yang aktif 310 orang dari 332 yang ada,” beber Adang. (igi)

Laman:

1 2
0 Komentar