Dinkes Pantau Penggunaan Obat Selama Puasa

Dinkes Pantau Penggunaan Obat Selama Puasa
ISTIMEWA RAPAT KERJA. Dinas Kesehatan (Dinkes) rapat bersama UPT Puskesmas se-Kabupaten Tasikmalaya terkait penggunaan obat selama puasa, Selasa (12/4/2022).
0 Komentar

Dia menambahkan Dinkes Kabupaten Tasikmalaya berkomitmen juga akan meningkatkan pengawasan terhadap kesehatan pangan. Lantaran selama Ramadan terjadi peningkatan kebutuhan dan konsumsi masyarakat.

“Pengawasan kami lakukan juga terhadap pangan olahan. Ini sebagai upaya antisipasi kemungkinan peningkatan risiko bahaya kesehatan pada masyarakat selama Ramadan dan Idul Fitri 1443 H,” tambah dia.

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tasikmalaya dr H Heru Suharto MMKes menambahkan, dengan upaya yang disampaikan di atas tersebut, Dinkes berharap masyarakat dapat tenang menjalankan ibadah Ramadan.

Baca Juga:Viman Mumpuni Optimalkan Sektor EkonomiLaskar Ummat Gerilyakan Viman

“Karena pengawasan memastikan terpenuhinya persyaratan keamanan, mutu dan gizi pangan,” tambah dia. (dik)

[/membersonly]

Laman:

1 2
0 Komentar