Ririn Ekawati Ogah Jalani Program Hamil
JAKARTA – Pasangan pengantin baru, Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati saat ini sedang melakukan bulan madu ke Bali dengan perjalanan darat. Ririn mengaku belum ada kabar baik soal menambah momongan. “Belum isi, belum ada tanda-tanda (kehamilan),” ujar Ririn ditemui di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, baru-baru ini. Terkait belum hamil, Ririn belum berniat untuk menjalani program [...] Read More