BANJAR – Kapolres Banjar AKBP Melda Yanny SIK MH mengatakan kawasan Jalan Letjen Suwarto harus ditata. Mulai lalu lintas dan PKL.
”Penataannya harus yang benar agar terlihat rapi. Baik kendaraan yang parkir maupun PKL, agar tertib dan nyaman,” ujar dia kepada wartawan, Rabu (5/8/2020) di sela meninjau penataan kawasan tertib lalu lintas di Jalan Letjen Suwarto.
Baca selengkapnya , disini
Be the first to comment on "Letjen Suwarto Harus Tertib dan Rapi"